Bola.net - - Jurgen Klopp sempat mengeluhkan kecepatan angin dalam pertandingan melawan dalam ajang EFL Cup. Liverpool kalah 0-1 dari Southampton dan Klopp menyebut kecepatan angin menjadi faktor yang membuat timnya sulit mengembangkan permainan.
Ucapan klopp itu langsung mendapat sindiran dari Jose Mourinho. Mou menyebut Klopp Wembley Stadium, venue final EFL Cup biasanya memang berangin. Klopp pun membalas.
"Bagi tim yang berusaha bermain sepakbola, kecepatan angin bisa menjadi masalah. Pada babak pertama melawan Southampton, untuk pertma kali dalam hidup, saya melihat bola berhenti begitu saja karena angin. Itu benar-benar terjadi. Bagi tim yang berusaha memainkan sepakbola, itu memang mempersulit," terang Klopp kepada The Independent.
Klopp juga mengatakan bahwa timnya harus berjuang keras melawan rasa frustrasi dalam pertandingan itu. Liverpool mendominasi dan menciptakan banyak peluang tapi tak bisa mencetak gol dan akhirnya harus kalah.
"Kami harus berjuang untuk tetap berkonsentrasi dan tidak frustrasi. Kami bermain cukup baik dan menciptakan banyak peluang. Jika sedikit saja lebih beruntung, kami bisa mencetak gol."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp: Saya Bertanggung Jawab Penuh Atas Kekalahan Liverpool
Liga Inggris 28 Januari 2017, 23:15
-
Klopp Minta Maaf Setelah Liverpool Tersingkir Dari FA Cup
Liga Inggris 28 Januari 2017, 22:58
-
Inter Tolak Pinangan Liverpool Untuk Pinamonti
Liga Inggris 28 Januari 2017, 22:10
-
Hasil Pertandingan Liverpool vs Wolverhampton: Skor 1-2
Liga Inggris 28 Januari 2017, 21:39
-
Lawrenson: Liverpool Menurun Bukan Karena Absennya Mane
Liga Inggris 28 Januari 2017, 19:00
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR