Mantan Kapten Manchester United itu menceritakan kisah yang ia alami dalam buku otobiografi terbaru miliknya yang berjudul 'The Second Half' belum lama ini.
"Saya beruntung, telepon berbunyi ketika saya sedang duduk di toilet. Dia (Butragueno - direktur Madrid) berkata: Roy, kami akan senang menerima anda di sini. Manajemen hanya tinggal menyetujui kesepakatan yang ada," tulis Keane.
"Saya harusnya lebih menghargai tawaran Real. Hal tersebut bisa menjadi tantangan yang paling menarik untuk saya, namun saya tidak menerimanya. Saya merasa ketakutan, takut terhadap hal yang tidak pernah sebelumnya. Selain itu saya juga ingin tampil dan memberi dampak besar di Real Madrid, tidak hanya sekedar menjadi gelandang bertahan untuk mereka," pungkasnya.
Keane saat ini menjadi asisten manajer Aston Villa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata: Juventus Mirip Dengan Madrid
Liga Italia 7 Oktober 2014, 22:09
-
Dipuji Ronaldo, Benzema Senang
Liga Spanyol 7 Oktober 2014, 20:36
-
Arsenal Siap Bayar Khedira 100 Ribu Pounds Per Pekan
Liga Inggris 7 Oktober 2014, 19:07
-
Fabregas: Messi atau Ronaldo? Selalu Messi!
Liga Inggris 7 Oktober 2014, 15:33
-
EDITORIAL: Pembunuh Penalti Bernama Diego Alves
Editorial 7 Oktober 2014, 14:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR