
Pemain muda asal Belgia itu bersama Ajax di Liga Champions sudah menarik minat sejumlah tim Premier League, termasuk Manchester United yang berencana menjadikannya pengganti Nemanja Vidic. Selain itu namanya dikaitkan pula dengan Everton dan Newcastle United.
Namun The Express melaporkan hati Alderweireld sudah tertambat ke Anfield, di mana ia merasa bakal melalui perkembangan yang lebih baik. Gayung bersambut karena The Reds pun menaruh minat pada pemain berusia 24 tahun itu sebagai suksesor Jamie Carragher.
"Saya tak ingin bermain di klub Inggris yang medioker. Tak seperti Newcastle, Liverpool sesuai dengan kriteria saya," ujar pemain yang diperkirakan punya harga 8 juta poundsterling itu pada suratkabar Belgia, Het Nieuws. [initial]
(sw/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferdinand: United Kurang Mendapat Respek
Liga Inggris 11 April 2013, 20:53
-
United Relakan Chicharito Demi Falcao?
Liga Champions 11 April 2013, 19:52
-
Pique: Sir Alex Ferguson Salah Telah Menjualku
Liga Champions 11 April 2013, 18:08
-
Para Pengganti Potensial Bagi Tevez di City
Editorial 11 April 2013, 16:13
-
Milner: Secara Matematis, City Sanggup Jegal United
Liga Inggris 11 April 2013, 15:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR