Kedua pemain tersebut sama-sama mencetak gol kala The Hammers menggasak tuan rumah Burnley 3-1 akhir pekan lalu. Dan Big Sam - julukan Allardyce, berharap ketajaman keduanya bakal bisa merepotkan City di Upton Park.
"Keduanya sudah melesat bersama-sama, bukan hanya mencetak gol, namun juga energi yang diberikan pada tim - dan itu amat penting untuk laga-laga sekarang yang amat kompetitif. Energi, intensitas dan kecepatan lari sangatlah penting saat ini untuk membuka pertahanan lawan," ujarnya.
Allardyce pun mengaku terkejut dengan adaptasi cepat kedua bintang yang baru diboyong musim panas kemarin, terutama Valencia. "Dari sudut pandang saya, proses itu harusnya lebih lamban, namun kami pun tak menyangka Enner bisa memberikan kontribusi begitu besar," pungkasnya. (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellarabi Masuk Radar Klub-klub Elit EPL
Liga Inggris 24 Oktober 2014, 22:42
-
Lampard dan Nasri Absen Lawan West Ham
Liga Inggris 24 Oktober 2014, 20:57
-
Pellegrini Ragu City Bisa Pesta Gol Lagi Lawan West Ham
Liga Inggris 24 Oktober 2014, 20:41
-
Pellegrini Akui City Bakal Kesulitan Lawan West Ham
Liga Inggris 24 Oktober 2014, 20:21
-
Preview: West Ham vs Man City, Panas di Papan Atas
Liga Inggris 24 Oktober 2014, 17:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR