Selama musim panas ini Arsenal memang gencar berburu bek tengah baru. Hal ini sebagai langkah antisipasi, di mana mereka kehilangan dua bek tengah mereka yaitu Per Mertesacker dan Gabriel Paulista yang mengalami cedera yang cukup parah.
Toprak sendiri dikabarkan menjadi salah satu target buruan Arsene Wenger pada bursa transfer kali ini. Ia memiliki postur yang cukup jangkung dan memiliki skill yang bagus dalam bertahan sehingga dinilai menjadi solusi yang bagus untuk krisis bek The Gunners.
Bayer Leverkusen sendiri nampaknya sudah siap kehilangan Toprak menurut laporan Turkish Football. Hal ini ditunjukan dari keputusan mereka untuk merekrut Aleksandr Dragovic dari Dynamo Kiev, yang dipercaya dipersiapkan pihak klub untuk pengganti Toprak.
Leverkusen sendiri dikabarkan tidak mematok harga yang mahal untuk bek berusia 27 tahun ini. The Gunners disebut cukup membayar sebesar £14 Juta jika mereka ingin mendatangkan Toprak pada musim panas ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dragovic Datang, Toprak Merapat ke Arsenal?
Liga Inggris 25 Agustus 2016, 11:51 -
Hasil Pertandingan Austria vs Hungaria: Skor 0-2
Commercial 15 Juni 2016, 01:13 -
Juventus Akan Dapatkan Berardi dan Dua Pemain Lain
Liga Italia 12 April 2016, 17:02 -
Bedah Kekuatan 16 Besar: Dynamo Kiev
Liga Champions 10 Februari 2016, 13:00 -
Dragovic Dipastikan Tak Gabung MU
Liga Inggris 17 Januari 2016, 06:40
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR