Bola.net - - Gelandang , Danny Drinkwater, menyebut para pemain begitu kecewa usai dikalahkan oleh Manchester United. Sebab, Drinkwater menilai Chelsea lebih dominan dan bermain bagus di laga tersebut.
Chelsea tampil cukup bagus saat melawan United di Old Trafford, Minggu (25/2/2018) malam WIB. Pasukan Antonio Conte bahkan mampu unggul lebih dulu lewat gol Willian.
Tapi, dua gol yang dicetak oleh Romelu Lukaku dan Jesse Lingard membuyarkan asa Chelsea meraih tiga poin. The Blues pulang ke London dengan tangan hampa dan kini harus tergusur dari posisi empat besar klasemen sementara Premier League.
"Kami mendapatkan sedikit kepercayaan diri jelang babak kedua, tapi tidak berjalan seperti yang kami inginkan," buka Drinkwater dikutip dari situs resmi Chelsea.
Hazard Dan Morata Rayakan Kemenangan
"Ini lebih seperti sebuah pertempuran yang cocok untuk mereka dan mencuri pertandingan itu dari kami. Semua pemain di ruang ganti merasa sangat kecewa," sambung mantan pemain Leicester City tersebut.
Menurut Drinkwater, harusnya Chelsea tidak pantas kalah melawan United. Sebab, mereka bermain lebih dominan dibanding sang lawan. Namun, Drinkwater juga menyadari bahwa tidak ada yang bisa diubah dari hasil pertandingan yang sudah terjadi.
Kami seharusnya bisa mendapatkan sesuatu dari laga itu. Kami sangat dominan di babak pertama. Babak kedua agak berbeda, lebih seimbang, tapi kami tidak layak kalah, tidak semestinya," tandas pemain 27 tahun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menurut Mourinho, Liverpool Tetap Lawan Yang Spesial
Liga Inggris 26 Februari 2018, 22:51
-
Jika Ingin Bebas Kritikan, Lukaku Harus Dengarkan Saran Carragher
Liga Inggris 26 Februari 2018, 22:17
-
Penampilan Gemilang Batshuayi Justru Bikin Dortmund Dilema
Liga Eropa Lain 26 Februari 2018, 21:04
-
Drinkwater: Semua Pemain Merasa Kecewa
Liga Inggris 26 Februari 2018, 19:33
-
Drinkwater Ajak Chelsea Move On dari Man United
Liga Inggris 26 Februari 2018, 17:01
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR