Sebelumnya sempat ada kabar yang mengatakan bahwa sang legenda bisa jadi bakal kembali ke Stamford Bridge untuk kali ketiga, sebagai anggota dari staff kepelatihan, namun nyatanya ia justru bertahan di Kanada.
Pemain berusia 37 tahun belum lama ini menggunakan media sosial untuk mengkonfirmasi bahwa ia akan kembali membela klub MLS, yang tengah melakukan persiapan pra-musim di Timur Tengah.
On way to Qatar to do some preparation work for pre-season ???????????????????? @impactmontreal pic.twitter.com/KnZdQXdr4Q
— Didier Drogba (@didierdrogba) January 24, 2016
Drogba sendiri mampu mencetak 12 gol dalam 14 penampilannya musim lalu dan ia sepertinya bakal segera bergabung dengan skuat inti Montreal dalam beberapa hari mendatang. [initial]
Baca Juga:
- Bikin Mertesacker Dikartu Merah, Wenger Sebut Costa Cerdas
- Bungkam Arsenal, Terry Optimis Chelsea Tembus Empat Besar
- Granit Xhaka Tidak Dijual ke Arsenal
- Griezmann Tak Pedulikan Tawaran Chelsea
- Hasil Pertandingan Arsenal vs Chelsea: Skor 0-1
- Segera Teken Kontrak Anyar, Youngster MU Digaji 200 Juta Per Pekan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Ingin Arsenal Move On
Liga Inggris 25 Januari 2016, 22:36
-
Inilah Tiga Pemain yang Akan Bangkitkan Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2016, 20:20
-
Chelsea Jual Ramires ke Tiongkok dengan 25 Juta
Liga Inggris 25 Januari 2016, 19:38
-
Matic: Kartu Merah Arsenal Tak Berarti Apapun
Liga Inggris 25 Januari 2016, 17:47
-
Alexis Sanchez Terkejut Chelsea Ada di Papan Bawah
Liga Inggris 25 Januari 2016, 14:37
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR