Terry baru saja memainkan pertandingan ke-500 sebagai kapten klub, kala mereka menang 2-1 atas Crystal Palace di Selhurst Park pekan lalu.
Berikut petikan wawancara Drogba bersama ChelseaFC.com, mengenai penunjukan Terry sebagai kapten:
"Saya ingat ketika kami bertemu pertama kali di Seattle di awal pra-musim, Jose memperkenalkan dirinya sendiri dan staff-nya dan ia menyebut, oke, John merupakan kapten musim lalu dan saya pikir kita harus mempertahankannya sebagai kapten.
"Semua orang tidak punya masalah dengan hal tersebut dan bagi saya ia sudah seperti menjadi kapten untuk waktu yang begitu lama. Bersama Jose, anda mendapat konfirmasi bahwa ia akan menjadi orang yang akan terus memimpin kami selama 10 atau 15 tahun mendatang.
"Untuk mempertahankan kepercayaan manajer amat berarti, hal tersebut berarti anda sudah menjadi kapten yang brilian dan anda sudah memberikan segalanya untuk para pemain, karena menjadi kapten lebih dari sekedar mengenakan ban khusus, itu berarti anda harus membantu rekan setim anda, baik di dalam maupun di luar lapangan.
"Saya selalu mengatakan ia adalah kapten saya dan ia merupakan satu-satunya."
Chelsea kini tengah bersiap untuk menghadapi Maribor di Liga Champions tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Beri Gambaran Kekuatan Pesaing Chelsea di Liga Champions
Liga Champions 20 Oktober 2014, 23:42
-
Costa Absen Lawan Maribor, Matic Santai
Liga Champions 20 Oktober 2014, 22:24
-
Mourinho: Cech Frustrasi di Chelsea
Liga Inggris 20 Oktober 2014, 22:02
-
Rodgers Bersyukur Pernah Dididik Mourinho
Liga Inggris 20 Oktober 2014, 21:59
-
Diego Costa dan Tiga Pemain Chelsea Lainnya Absen Lawan Maribor
Liga Champions 20 Oktober 2014, 21:40
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR