Bola.net - - Dua raksasa Premier League asal Manchester, yakni Manchester United dan Manchester City dikabarkan tengah sama-sama memantau sayap muda New York City FC, Jack Harrison.
Harrison merupakan jebolan akademi milik United. Dua tahun silam ia hengkang ke Amerika Serikat sebelum dikontrak New York City sejak tahun lalu.
Meski pernah memperkuat United, tapi seperti dilansir The Sun, The Citizens lebih memiliki keuntungan dalam perburuan Harrison karena kepemilikan yang sama dengan New York City.
Bahkan karena kepemilikan yang sama, City bisa saja mengundang pemuda 20 tahun itu untuk berlatih bersama mereka sehingga manajer Pep Guardiola bisa memantaunya secara lebih dekat.
Harrison tampil cukup apik di MLS musim 2017 ini dengan mencetak 10 gol dalam 32 laga. Performa ini membuatnya pekan ini mendapat panggilan perdana ke Timnas Inggris U-21.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bosan Dicampakkan, De Bruyne Pilih Berpisah dengan Chelsea
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 13:00
-
Duo Manchester Berebut Bintang Muda New York City FC
Liga Inggris 6 Oktober 2017, 01:10
-
Phillips Peringatkan Rival-rival Chelsea Soal Kebangkitan Hazard
Liga Inggris 5 Oktober 2017, 20:50
-
Eks City Ini Lebih Terkesan Pada Silva Ketimbang De Bruyne
Liga Inggris 5 Oktober 2017, 20:15
-
De Bruyne Jadi Pemain Kelas Dunia Karena Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 5 Oktober 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR