Calcio News mengklaim jika Los Rojiblancos masuk dalam perburuan bomber asal Bosnia itu musim panas nanti. Dan itu artinya mereka bakal menjadi pesaing Bianconeri yang juga dikabarkan meminati jasanya.
Penyerang berusia 27 tahun itu kerap menjadi cadangan di skuad Roberto Mancini. Namanya dikabarkan masuk bersama beberapa pemain senior ke dalam daftar cuci gudang yang akan dilakukan City akhir musim nanti.
Dijuluki sebagai super sub, Dzeko sendiri tampil tak terlalu buruk dengan mengemas 12 gol di Premier League musim ini. Untuk klub-klub yang ingin mendapatkan jasanya, City dikabarkan membandrol harga sekitar 27 juta euro untuk mantan mesin gol Wolfsburg itu. (foes/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve: Conte Tak Akan Pergi, Ibra Tak Akan Kembali
Liga Champions 18 Maret 2013, 19:45
-
Disambut Provokasi, Conte Ancam Tinggalkan Serie A
Liga Italia 18 Maret 2013, 16:43
-
Balotelli: Milan Bisa Samai Level Barcelona
Liga Champions 18 Maret 2013, 14:30
-
Dzeko Diperebutkan Atletico dan Juventus
Liga Inggris 18 Maret 2013, 11:14
-
Marchisio Tak Ciut Nyali Dengan Bayern Munich
Liga Champions 18 Maret 2013, 11:06
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR