Bola.net - - Mantan asisten Sir Alex Ferguson, Rene Meulensteen, belum lama ini mengomentari nasib Henrikh Mkhitaryan di Manchester United.
Pemain Armenia disambut dengan gegap gempita ketika ia datang dari Borussia Dortmund 18 bulan silam. Sempat mengalami masa sulit di awal karirnya di Inggris, Miki sukses membuktikan kemampuannya di sisa musim 16/17.
Di awal 17/18 ia sebenarnya juga tampil bagus, namun perlahan mengalami penurunan permainan hingga belakangan jarang lagi dimasukkan skuat Setan Merah.
Hal ini memancing spekulasi yang mengatakan ia bakal dilepas di Januari dan ditukar dengan striker , Alexis Sanchez.
Alexis Sanchez
"Ini murni bisnis. Kadang begitulah orang-orang di klub, mereka menyelesaikan situasi tertentu dengan sebuah kesepakatan," tutur Meulensteen di Goal International.
"Saya kira Mourinho sebelumnya menegaskan dia ingin bekerja dengan skuat yang terdiri dari 22 pemain. Jadi mereka mungkin kemudian memikirkan ide soal melepas Mkhitaryan dan menjadikannya sebagai bagian dari transfer Sanchez."
"Semuanya akan tergantung apakah individu yang bersangkutan bersedia bekerja sama atau tidak. Mkhitaryan punya dua tahun di kontraknya. Alexis Sanchez, sejauh yang saya tahu, sudah sepakat dengan Manchester United."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Sanchez Akan Gabung United, Selamat!
Liga Inggris 19 Januari 2018, 23:06
-
Jika Pemain Ini Datang, MU Akan Tolak Kepulangan Ronaldo
Liga Inggris 19 Januari 2018, 21:37
-
Soal VAR, Smalling Beri Dukungan Tapi Dengan Catatan
Liga Inggris 19 Januari 2018, 20:03
-
MU Sudah Petik Pelajaran Lawan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2018, 19:37
-
Smalling Penasaran Lihat Cara City Bangkit dari Kekalahan
Liga Inggris 19 Januari 2018, 19:08
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR