Bola.net - - Eks penjaga gawang , Manuel Almunia, mengatakan Arsene Wenger berhak mendapat waktu untuk memenangkan trofi terakhir dalam karirnya.
Dalam wawancara dengan Goal International, pria Spanyol itu percaya bahwa klub harus memberikan kesempatan pamungkas pada Wenger untuk meraih satu lagi trofi penting sebelum menutup perjalanan karir sebagai manajer.
Almunia sendiri mengakui bahwa belakangan ini Gunners memang kurang berprestasi dibanding masa awal kepemimpinan Wenger, namun ia mengatakan sang profesor layak mendapat respek.
"Saya terkejut ada seseorang yang sudah menangani sebuah klub untuk waktu yang lama, seperti ketika saya terkejut melihat Ferguson, karena sepakbola bukan pekerjaan yang mudah," tuturnya.
Manuel Almunia
"Sulit sekali untuk menangani sebuah klub dalam waktu yang begitu lama. Sulit sekali bagi seorang pemain untuk bertahan lama di sebuah klub, sebagai manajer, itu lebih sulit lagi. Itulah mengapa sya terkesan."
"Arsene adalah pelatih hebat dan dia layak mendapatkan waktu untuk mengangkat sebuah trofi besar."
Wenger sendiri masih belum bisa dipastikan bakal bertahan di Arsenal musim depan, terutama jika klub kembali gagal finish di zona Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wilshere Berharap Bisa Tampil di Piala Dunia 2018
Piala Dunia 20 Desember 2017, 23:34
-
Lawan Liverpool, Wenger Tolak Beri Lacazette Garansi Starter
Liga Inggris 20 Desember 2017, 14:30
-
Latih Arsenal, Enrique Akan Boyong Mesin Gol Madrid
Liga Inggris 20 Desember 2017, 14:10
-
Bukan Sanchez atau Ozil, Arsenal Malah Perpanjang Kontrak Pemain Ini
Liga Inggris 20 Desember 2017, 14:00
-
Hati-hati Arsenal, Mignolet Sebut Chamberlain Kembali Top Form
Liga Inggris 20 Desember 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR