
Bola.net - - Pelatih Arsenal, Unai Emery enggan mencari-cari alasan usai timnya dikalahkan Wolverhampton Wanderers dini hari tadi. Emery menilai timnya bermain dengan kurang maksimal sehingga mereka tumbang pada laga tersebut.
Arsenal gagal merangkak naik ke peringkat empat klasemen sementara EPL dini hari tadi. Berhadapan dengan Wolverhampton Wanderers, The Gunners harus tumbang dengan skor telak 3-1.
Pada laga itu, Wolverhampton tampil perkasa di babak pertama, di mana Ruben Neves, Matt Doherty dan Diogo Jota membobol gawang Leno di babak pertama. Arsenal baru bisa memeperkecil ketertinggalan di babak dua berkat gol Sokratis Papasthathopoulos.
Emery sendiri mengakui bahwa Wolverhampton memang layak menang pada pertandingan ini. "Ya, mereka [Wolverhampton] bermain lebih baik," buka Emery kepada Sportsmole.
Baca komentar lengkap sang pelatih di bawah ini.
Telat Panas
Emery sendiri memiliki penjelasan mengapa timnya harus tumbang di Mollineuex pada pertandingan dini hari tadi.
Emery menyebut bahwa di babak pertama timnya bermain dengan kurang maksimal sehingga Wolverhampton memanfaatkan celah itu untuk mencetak tiga gol.
"Kami tidak merebut bola dengan cepat dari mereka usai kami kebobolan gol pertama. Namun di babak pertama kami kembali menerapkan taktik kami dan akhirnya kami bisa bermain dengan lebih baik."
Terlalu Gegabah
Emery juga menyoroti bahwa timnya bermain terlalu gegabah pada pertandingan di markas Wolverhampton tersebut.
Hal itu membuat timnya jadi mudah terpancing oleh taktik permainan Wolverhampton yang berujung kepada kekalahan mereka.
"Kami harus bermain lebih tenang dan mencoba untuk mengembangkan permainan kami. Namun harus diakui mereka [Wolves] bermain dengan lebih baik daripada kami dan kami tertarik dalam skema permainan mereka." tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Dua Kandidat Pengganti Shkodran Mustafi di Arsenal
Liga Inggris 25 April 2019, 17:00
-
Emery: Arsenal Memang Pantas Kalah Dari Wolverhampton
Liga Inggris 25 April 2019, 16:40
-
Dikalahkan Wolverhampton, Arsenal Alihkan Fokus ke Leicester City
Liga Inggris 25 April 2019, 16:20
-
Mengapa Arsenal Tidak Berdaya di Hadapan Wolves? Begini Jawaban Emery
Liga Inggris 25 April 2019, 11:20
-
Arsenal Kalah, Emery Marah-Marah
Liga Inggris 25 April 2019, 11:00
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR