Suarez musim ini menjadi top skorer klubnya dengan torehan 17 golnya. Sayang ia tidak dapat meningkatkan penampilan Liverpool di Liga Premier dimana saat ini mereka masih menduduki peringkat kedelapan. Enrique sendiri masih percaya timnya akan menjadi pesaing tangguh musim depan melalui gol-gol Suarez.
"Anda hanya harus melihat bagaimana Luis bermain saat kami menghadapi Norwich untuk mengerti betapa bagusnya dirinya," ujar Enrique.
"Saya mengatakan kepadanya selepas pertandingan 'Luis, Anda pantas mendapatkan lebih banyak gol musim ini.' Dia lalu berkata 'Mungkin itu akan berubah musim depan'."
"Dia berada di puncak dunia. Seperti yang telah dikatakan oleh Steven Gerrard, dia sungguh mengagumkan."
Pencapaian Liverpool di Liga Premier memang masih mengecewakan. Mereka takkan mengikuti Liga Champions musim depan. Musim ini mereka hanya berhasil meraih satu trofi melalui Piala Carling. The Reds hampir saja meraih trofi Piala FA jika tidak digagalkan oleh Chelsea di pertandingan final. (gmf/Rev)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Suarez Berada di Puncak Dunia
Liga Inggris 11 Mei 2012, 21:45
-
Liverpool dan Chelsea Berebut Lazar Markovic
Liga Inggris 11 Mei 2012, 16:09
-
Carroll Berambisi Tembus Skuad The Three Lions
Piala Eropa 11 Mei 2012, 15:22
-
Ini Dia Jersey Baru Liverpool Dari Warrior
Open Play 11 Mei 2012, 14:18 -
'Carroll Layak Masuk Skuad Inggris'
Piala Eropa 11 Mei 2012, 05:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR