
Pemain internasional Belgia tersebut menandatangani kontrak selama empat tahun ke depan, dengan biaya transfer yang tidak disebutkan.
Meski kerap dihubungkan dengan Arsenal dalam beberapa minggu terakhir, namun Mirallas justru mengaku senang bisa berlabuh di Goodison Park.
"Saya sangat senang karena Everton adalah klub besar dan bagi saya ini adalah kesempatan yang bagus," tulis pemain 24 tahun tersebut di situs resmi Everton.
"Saya tahu Everton adalah klub besar dengan suporter yang hebat, dan sebuah klub yang berpeluang memenangkan banyak pertandingan di Premier League. Itulah kenapa saya bergabung."
Mirallas menambahkan, meski sebelumnya mengetahui sedang diminati The Toffees, namun ia baru memutuskan bergabung setelah berbicara dengan pelatih Everton, David Moyes.
Saat ini Milrallas tengah dipersiapkan untuk tampil di laga perdana Everton di Goodison Park menjamu runner-up Premier League musim lalu, Manchester United. (eve/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Everton Resmi Dapatkan Mirallas Dari Olympiakos
Liga Inggris 19 Agustus 2012, 23:30
-
Jack Rodwell Siap Bersaing di The Citizens
Liga Inggris 17 Agustus 2012, 21:30
-
Ferguson Berharap RvP Lakoni Debut Lawan Everton
Liga Inggris 17 Agustus 2012, 18:30
-
Evertonian Persoalkan Cibiran Mancini
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 21:30
-
Rodwell: Gabung City Kesempatan Sekali Seumur Hidup
Liga Inggris 14 Agustus 2012, 00:01
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR