
Setan Merah melakoni start lamban di awal musim ini dan sempat terpuruk di papan tengah klasemen. Namun mereka mulai menggeliat dengan kemenangan dramatis 3-2 atas Stoke City di Old Trafford akhir pekan kemarin. Meski begitu, Evra merasa hal itu belumlah cukup.
"Kami tak bisa memenangi satu laga dan kemudian imbang di laga berikutnya, atau bahkan kalah. Kami ingin memenangi dua atau tiga laga beruntun. Namun saat kami memenangi 10 laga beruntunlah saya akan katakan Manchester United kembali dalam persaingan. Saat ini kami belum begitu," ujarnya.
Bek gaek asal Prancis tersebut menambahkan, "Kami harus memastikan, bahkan jika itu dengan cara buruk ataupun main jelek, kami memenangi pertandingan. Kami harus memenangkan 10 laga ke depan - kami tak punya pilihan lain. Setelahnya baru kami bisa memainkan sepakbola cantik."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Dapat Sponsor 200 Juta Euro Per Tahun Dari Qatar
Liga Champions 30 Oktober 2013, 22:34
-
Fortune: Januzaj Seperti Ronaldo
Liga Inggris 30 Oktober 2013, 19:57
-
Ketika Moyes Jadi Aktor 'Perusak' Keindahan Foto
Bolatainment 30 Oktober 2013, 16:52
-
EDITORIAL: Kevin Strootman dan Tumpulnya Insting Belanja Moyes
Editorial 30 Oktober 2013, 16:25
-
Wolfsburg Susun Rencana Datangkan Kagawa dan De Bruyne
Liga Eropa Lain 30 Oktober 2013, 13:27
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR