Bola.net - - Cesc Fabregas ingin menambahkan elemen kejutan di dalam permainan yang ia tunjukkan di atas lapangan.
Bintang itu menikmati kesempatan bermain di tim utama asuhan Antonio Conte dalam beberapa pekan terakhir.
Dan ia membayar lunas kepercayaan dari sang bos, dengan menunjukkan kemampuannya membantu serangan tim dan menciptakan peluang dari lini tengah.
Fabregas belum lama ini menyamai rekor Frank Lampard dengan membuat 102 assist di Premier League ketika Chelsea menang atas Swansea City.
Cesc Fabregas
Sang bintang lantas mengatakan di Evening Standard: "Itu semua berdasarkan insting."
"Jika anda melihat statistik, anda melihat gelandang yang bermain di posisi saya dengan 95 persen akurasi umpan. Saya akan selalu kehilangan lebih banyak bola dari mereka, namun itu karena saya mengambil resiko. Saya ingin memainkan bola final, saya melihat striker bergerak dan saya mengambil peluang itu."
"Saya bisa melepas umpan sederhana, terus menguasai bola, namun itu bukan saya. Saya ingin menciptakan peluang dan mencetak gol - dan untuk melakukan itu anda harus melakukan sesuatu yang tak diduga orang lain."
Fabregas akan berharap bisa mempertahankan tempatnya ketika tim asuhan Conte menghadapi Manchester United di Piala FA akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Noble: Tak Akan Ada Lagi Gelandang seperti Frank Lampard
Liga Inggris 7 Maret 2017, 23:28
-
Cahill Tegaskan Perburuan Gelar Juara Belum Berakhir
Liga Inggris 7 Maret 2017, 23:07
-
Lampard Beber Sulitnya Rebut Bola Dari Xavi Maupun Iniesta
Liga Champions 7 Maret 2017, 18:12
-
Pujian Lampard Untuk Steven Gerrard
Liga Inggris 7 Maret 2017, 17:30
-
Fabregas: Chelsea Iri Lihat Tim Inggris di Liga Champions
Liga Inggris 7 Maret 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR