Bola.net - - Gelandang Manchester United, Marouane Fellaini, menyebut bahwa dia tidak terlalu menyukai julukannya sebagai pemain agresif yang hanya mengandalkan kekuatan fisik. Menurutnya, dia hanya melakukan tugas yang diminta pelatih pada setiap pertandingan.
Dilansir dari tribalfootball, anggapan Fellaini sebagai pemain yang agresif memang sudah lama melekat padanya. Namun penilaian tersebut semakin kuat seiring taktik Jose Mourinho sebagai pelatih MU yang mengandalkan permainan fisik.
"Saya kira mudah bagi mereka untuk menggambarkan saya sebagai pemain yang agresif, tetapi saya tidaklah begitu," ungkap pemain berdarah Belgia ini.
"Saya mencoba melakukan permainan saya, saya melakukan yang terbaik untuk merebut bola secepat mungkin, itulah tugas saya."
Karenanya, Fellaini mengira pandangan tersebut sangat tergantung pada taktik yang diterapkan oleh suatu tim. Dia hanya mencoba melakukan tugasnya sebaik mungkin untuk menjawab kepercayaan pelatih padanya.
"Saya terus berusaha menjadi lebih baik, memberikan yang terbaik untuk tim, untuk klub. Saya juga selalu ingin berkembang," imbuhnya.
Sementara itu, kabar hengkangnya Fellaini dari MU pun semakin deras. Sampai saat ini dia belum juga menandatangani perpanjangan kontrak di klub tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Bertingkah Macam-macam, Carrick Kagum Pada McTominay
Liga Inggris 13 Maret 2018, 22:20
-
Lucu dan Gokil Abis, Rambut kribo Fellaini Bergaya Mickey Mouse
Bolatainment 13 Maret 2018, 22:07
-
Jadwal Siaran Langsung Liga Champions MU vs Sevilla
Liga Champions 13 Maret 2018, 17:00
-
Lenglet Yakin Sevilla Bisa Atasi United Di Old Trafford
Liga Champions 13 Maret 2018, 15:27
-
5 Defender Terbaik MU di Era Premier League
Editorial 13 Maret 2018, 14:54
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR