
Kepastian Moyes sebagai bos baru di Old Trafford pascapensiunnya Fergie sudah dikonfirmasikan oleh kubu United, Kamis (09/5). Reaksi awal dari pihak pemain menunjukkan bahwa arsitek Everton itu merupakan sosok yang paling ideal.
Ferdinand, yang sudah bermain di bawah bimbingan Fergie selama lebih dari satu dekade, berkata kepada Sky Sports: "Penting bagi klub untuk mengambil keputusan dengan cepat dan menyelesaikan semuanya sebelum publik mulai menciptakan rumor-rumor yang tidak jelas."
"Saya senang dengan manajer baru kami. Dia tak pernah bermasalah dengan United juga sangat jujur. Dia pun sudah melakukan banyak hal hebat di Everton," imbuh bek Inggris tersebut.
Ferdinand yakin Moyes akan menjadi manajer yang sangat terbuka, sanggup menjunjung tinggi dan menjaga tradisi klub, serta takkan melakukan perubahan radikal terhadap karakteristik Red Devils.
Sementara itu, Carrick mengaku terkesan dengan track record Moyes bersama The Toffees. Gelandang United itu bahkan sudah tak sabar menunggu awal dimulainya era baru di Old Trafford 1 Juli nanti.
"Hasil kerjanya di Everton, dengan sumber daya yang ada, sungguh mengagumkan," ujar Carrick.
"Saya ingin segera bertemu dengannya, memulai latihan pramusim, dan membawa klub ini makin sukses di masa depan," pungkasnya. (sky/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Capello: Fergie Ingin Keliling Dunia Setelah Pensiun
Bolatainment 10 Mei 2013, 23:19
-
Sebelum Moyes, United Sudah Tawari Mourinho
Liga Champions 10 Mei 2013, 21:38
-
Mancini: Sebuah Kehormatan Bisa Lawan Sir Alex
Liga Inggris 10 Mei 2013, 20:20
-
Everton Larang Moyes Bicara United
Liga Inggris 10 Mei 2013, 19:08
-
10 Pembelian Terbaik dan Terburuk Opa Fergie di MU
Editorial 10 Mei 2013, 18:55
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR