Bola.net - - Les Ferdinand mengaku kecewa dengan perkembangan karir Mousa Dembele di , dan meyakini bahwa sang pemain harusnya mengikuti jejak Gareth Bale dengan bermain di Real Madrid.
Dembele bergabung dari Fulham di 2012, namun sejauh ini karirnya banyak diganggu oleh cedera di London Utara.
Pemain Belgia menjalani operasi engkel di Mei silam, namun kembali cedera ketika menghadapi Barnsley di Piala Liga di September, membuatnya absen lebih dari sebulan.
Namun demikian, ia tampil sempurna ketika Tottenham bangkit dari ketertinggalan dua gol ketika melawan Juventus dan meraih skor imbang 2-2 di leg pertama babak 16 besar Liga Champions kemarin.
Ferdinand kemudian mengatakan di Omnisport: "Jujur, saya kecewa dengan Mousa. Saya berpikir dia akan menjadi pemain Spurs berikutnya yang akan bergabung dengan Real Madrid."
Mousa Dembele
"Dia punya kemampuan itu. Dia beberapa kali cedera, namun tidak menggapai level permainan yang saya kira akan bisa ia capai. Dia sudah bermain sangat baik dan ketika dia bermain, anda lihat betapa penting perannya di Spurs."
"Saya kira dia akan menjadi pemain berikutnya yang mengikuti jejak Gareth Bale. Namun demikian kini sorotan justru diarahkan ke Harry Kane."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan Madrid, Ini Tim Favorit Juara UCL Versi James Rodriguez
Liga Champions 15 Februari 2018, 21:51
-
Bermasalah dengan Mourinho, Pogba Bakal Pindah ke Madrid?
Liga Inggris 15 Februari 2018, 21:35
-
Lagi, Ronaldo Bikin Rekor di Liga Champions
Liga Champions 15 Februari 2018, 20:46
-
Hanya Ronaldo, Satu Lagi Rekor Gol di Liga Champions Pecah
Liga Champions 15 Februari 2018, 19:38
-
Dani Alves Tak Sepakat PSG Disebut Tim Favorit
Liga Champions 15 Februari 2018, 19:06
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR