Striker Inggris itu kerap bisa jadi andalan The Reds dalam mencetak gol, namun sayangnya ia sering dibekap cedera, hingga tak bisa membela klub di saat-saat vital di beberapa musim terakhir.
Namun mengingat Sturridge baru saja menyelesaikan pra-musim penuh untuk kali pertama sejak 2013 silam, Ferdinand mengatakan bahwa Liverpool kini punya peluang besar untuk mencatat prestasi bagus di Premier League.
"Bagi Liverpool, hal tersebut akan tergantung pada Daniel Sturridge. Jika ia bisa membuktikan bahwa dia fit, mereka akan punya kesempatan, namun tanpa dirinya, saya kira mereka tidak akan punya peluang yang bagus," tutur Ferdinand menurut Metro.
Liverpool akan bermain melawan Arsenal di laga perdana mereka di Premier League musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karena Pogba, Mourinho Sebut Wenger dan Klopp Bersikap Tak Etis
Liga Inggris 5 Agustus 2016, 23:59
-
Pemanasan Hadapi Liverpool, Barcelona Main Bubble Football
Open Play 5 Agustus 2016, 23:28
-
Musim Panas Ini, Benteke Diizinkan Out Dari Liverpool
Liga Inggris 5 Agustus 2016, 23:05
-
Matip Pulih dan Kemungkinan Bisa Main Lawan Barcelona
Liga Inggris 5 Agustus 2016, 22:45
-
James Milner Putuskan Pensiun dari Timnas Inggris
Piala Dunia 5 Agustus 2016, 22:40
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR