Sempat terseok-seok di awal musim dengan rentetan hasil tak konsisten, Manchester United bangkit dan tak terkalahkan dalam tujuh laga terakhir mereka. Alhasil, kini mereka menempati posisi ketiga di bawah Chelsea dan Manchester City.
Dan diungkapkan Ferdinand, yang 12 tahun membela United, dirinya sangat yakin bahwa Manchester United telah bangkit dan akan terus membaik. Menurutnya, posisi di tiga besar kini bukanlah sesuatu yang mustahil dicapai.
"Enam minggu lalu, saya pikir anda akan berpikir semoga mereka lolos Liga Champions. Dan melihat mereka sekarang, saya berpikir mereka jelas akan finish di tempat ketiga, dan tentu saja itu berarti Liga Champions," ujar pemain yang kini membela QPR tersebut.
"Bila mereka mampu terus seperti ini, siapa yang tahu mereka bisa ke posisi kedua atau juga pertama? Tapi saya pikir Liga Champions musim depan selalu mereka inginkan, dan saya pikir mereka akan finish di posisi yang nyaman," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Perbedaan Newcastle dan United Menurut Pardew
Liga Inggris 25 Desember 2014, 22:48
-
Eks Arsenal Ini Tak Yakin Man United Telah Bangkit
Liga Inggris 25 Desember 2014, 20:30
-
'Pemain Man United Semakin Tahu Yang Diinginkan Van Gaal'
Liga Inggris 25 Desember 2014, 19:45
-
Ferdinand: Man United Pasti Finish di Tiga Besar!
Liga Inggris 25 Desember 2014, 19:16
-
Pesan Natal Dari Rojo Untuk Sahabat Dan Keluarga
Bolatainment 25 Desember 2014, 18:31
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR