"Kita butuh untuk untuk memenangkan trofi, itu yang pertama. Setelah itu kita bisa memikirkan hal-hal lain," ujar Ferdinand.
Dijelaskan oleh Ferdinand, musim ini memang berjalan sempurna bagi the Red Devils. Namun ia meyakinkan rekan-rekannya bahwa hal itu tidak akan berarti apa-apa bila United tak meraih trofi di akhir musim.
"Ini soal kemenangan. Jika Anda bisa memenangi liga sebelum musim berakhir maka Anda bisa mengejar target yang lain," tegasnya.
Manchester United memang di ambang rekor baru Premier League. Saat ini Ferdinand dkk unggul 15 poin dari rival terdekatnya Manchester City dan meraih 77 poin.
Bila pada derby Manchester besok, Selasa (09/4) dini hari, United mampu mengalahkan City, maka pasukan Alex Ferguson akan meninggalkan rivalnya itu dengan selisih 18 poin dan mengoleksi 80 poin.
Dengan jumlah poin tersebut, United hanya berselisih 15 poin dari rekor poin tertinggi sebuah tim sejak era Premier League yang saat ini dipegang Chelsea ketika juara pada musim 2004-2005. (bbc/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dalglish: United Sudah Juara Sebelum Musim Dimulai
Liga Inggris 7 April 2013, 20:30
-
Ferdinand: Trofi Dulu, Baru Rekor
Liga Inggris 7 April 2013, 19:00
-
Fergie Sudah Incar Juara Musim Depan
Liga Inggris 7 April 2013, 18:30
-
Mancini Siap Beri Selamat Kepada Sir Alex
Liga Inggris 7 April 2013, 15:30
-
'Mourinho ke Chelsea Bukan Karena Uang'
Liga Champions 7 April 2013, 15:01
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR