Tumbuh sebagai putra daerah Merseyside, Rooney menghabiskan masa kecilnya di akademi Everton. Mendapat debut di tim senior The Toffees pada tahun 2002, namanya melesat menajdi salah satu wonderkid paling bersinar di Premier League sebelum akhirnya Manchester United mengamankan jasanya pada tahun 2004.
Ferguson sendiri tahu bahwa Rooney akan menjadi bintang besar di sepakbola Inggris beberapa saat setelah ia melakoni debutnya untuk Everton. "Saya pertama kali melihatnya pada sebuah latih tanding. Wayne masuk sebagai pemain pengganti di 10 menit terakhir pertandingan dan langsung mencetak dua gol" ungkap Duncan kepada Daily Star.
"Sejak saat itu saya tahu ada yang spesial dari anak ini. Dia punya keinginan yang besar untuk mengontrol bola, ia punya kaki yang hebat dan mampu menyelesaikan peluang dengan baik. Dia juga punya fisik yang bagus dan tentu saja talenta yang luar biasa. Dia sangat cepat dan kuat meski ia masih berusia muda dan saya tahu ia punya segala yang dibutuhkan untuk menjadi pemain top"
"Dia adalah pemain berusia 16 tahun terbaik yang pernah saya lihat dalam sejarah dan ia tetap hebat hingga saat ini. Ia bisa dengan mudah berlari dengan bola dan melewati pemain lawan seperti sedang bersenang-senang" tutup Legenda Everton tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Konyol, Lingard Salah Twitt Laga Testimonial Rooney
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 23:31 -
Mourinho Ingin Beli Bek Seperti Nemanja Vidic
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 22:50 -
Pemain MU Akan Senang dengan Mourinho Seperti pada Ferguson
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 22:28 -
Ibrahimovic: Karir Rooney Fantastis
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 21:47 -
Marcos Rojo Tolak Tinggalkan MU untuk Pindah ke Klub Tiongkok
Liga Inggris 3 Agustus 2016, 21:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Arsenal vs West Ham 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:10 -
Hasil FP1 Moto2 Mandalika 2025: Celestino Vietti dan Manuel Gonzalez Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:48 -
Prediksi Manchester United vs Sunderland 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 09:39 -
Hasil FP1 Moto3 Mandalika 2025: David Munoz Memimpin Joel Kelso
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal, Hasil Lengkap, dan Klasemen Livoli Divisi Utama 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Pertandingan Livoli Divisi Utama 2025, 3 September-19 Oktober 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 3 Oktober 2025, 09:09 -
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Asia Talent Cup 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Lengkap Idemitsu Asia Talent Cup 2025: Indonesia Turunkan 4 Wakil
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Singapura 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:07
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR