"Dia adalah pemain yang fantastis selama tujuh tahun mengabdi di Manchester United. Dia adalah profesional sesungguhnya dan juga pribadi yang menyenangkan. Dia tak pernah mengecewakan kami dalam pertandingan-pertandingan besar," puji Fergie.
"Sayangnya, saya tak bisa menjanjikan kesempatan bermain sebanyak yang diinginkannya. Semua orang di United mendoakan yang terbaik untuknya dan saya sangat yakin dia akan sukses di QPR," tutup sang gaffer.
Park bergabung dengan armada Mark Hughes yang juga mantan anak buah Fergie di United. Hughes dalam banyak kesempatan masih menyatakan rasa hormatnya kepada mantan pelatihnya itu.
Hubungan yang baik antara Hughes dengan Fergie bahkan sempat memantik rumor bahwa Hughes akan menjadi suksesor Fergie di kemudian hari. (tds/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 11 Juli 2012, 19:45

-
Pogba Berharap Tiru Sukses Vieira di Juve
Liga Italia 11 Juli 2012, 12:31
-
Ferdinand Waspadai Park di QPR Musim Depan
Liga Inggris 11 Juli 2012, 12:15
-
United Sertakan Anderson Untuk Negosiasi Lucas Moura
Liga Inggris 11 Juli 2012, 11:07
-
Ferguson: Park Ji-Sung Akan Sukses di QPR
Liga Inggris 11 Juli 2012, 07:45
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR