Pemain Spanyol tersebut memang terus berjuang untuk menemukan kembali performa terbaiknya sejak didatangkan Chelsea pada 2011 silam. Dalam kurun waktu itu, Torres hanya mencetak 20 gol dalam 110 penampilannya bersama The Blues.
Dalam beberapa hari terakhir, nama Torres memang disebut diinginkan Milan untuk menggantikan posisi Mario Balotelli yang hijrah ke Liverpool. Petinggi Milan, Adriano Galliani sendiri mengakui ketertarikan mereka untuk meminjam Torres musim ini.
Dan menurut The Express, Torres menyambut baik kemungkinan pindah ke Italia tersebut. Namun kini masalah muncul mengenai siapa yang akan membayarkan gaji besar Torres yang mencapai 175 juta pound per pekan itu.
Laporan yang sama menyebut bahwa Milan hanya akan membayar sepertiga dari gaji Torres dan sisanya dibayar oleh Chelsea. Sementara pihak Chelsea ingin Milan membayar penuh gaji Torres selama masa peminjamannya di Italia.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres Setuju Perkuat Milan Dua Musim?
Liga Italia 28 Agustus 2014, 23:28
-
Agen: Torres Pindah ke Milan Sangat Mungkin Terjadi
Liga Italia 28 Agustus 2014, 21:42
-
Galeri: Samuel Eto'o, Bomber Baru Everton
Open Play 28 Agustus 2014, 20:35
-
Fernando Torres Sambut Positif Ketertarikan AC Milan
Liga Inggris 28 Agustus 2014, 19:16
-
Chelsea Masih Pantau Cedera Diego Costa
Liga Inggris 28 Agustus 2014, 18:15
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR