Masa depan Luis memang terus dipertanyakan menyusul kegagalannya menjadi bek kiri utama pilihan Mourinho musim ini. Namanya kalah bersaing dengan Cesar Azpiliciueta untuk menempati bek kiri.
Dengan catatan itu, bek Brasil ini pun kembali dikaitkan dengan mantan klubnya di Spanyol, Atletico Madrid. Los Rojiblancos disebut tertarik untuk memulangkannya.
Namun kabar itu sontak dibantah oleh pemain 29 tahun itu. Ditegaskannya, ia akan menghormati kontraknya di Chelsea hingga berakhir.
"Saya bahagia di Chelsea. Saya ingin bertahan di klub sampai akhir kontrak saya," ujarnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filipe Luis: Jalan Juara Chelsea Masih Panjang dan Sulit
Liga Inggris 2 April 2015, 16:30
-
5 Bek Kanan Termahal Dalam Sejarah
Editorial 2 April 2015, 16:18
-
Filipe Luis Sebut Mourinho Selalu Bicarakan Fokus dan Konsentrasi
Liga Inggris 2 April 2015, 16:06
-
Filipe Luis: Saya Ingin Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 2 April 2015, 15:42
-
Arbeloa: Mourinho Bisa Kembali ke Madrid
Liga Spanyol 2 April 2015, 15:12
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR