
Bola.net - Manajer Liverpool, Arne Slot baru-baru ini mengomentari pemain mana yang perlu diwaspadai timnya di final Carabao Cup 2024/2025. Ia menyebut bahwa The Reds harus ekstra hati-hati menghadapi Alexander Isak.
Di akhir pekan ini, Liverpool dijadwalkan akan bermain di Wembley. Mereka akan berhadapan dengan Newcastle di partai final Carabao Cup 2024/2025.
Laga ini bakal jadi laga yang krusial bagi Liverpool. Trofi ini merupakan salah satu dari dua trofi yang tersisa untuk mereka menangkan di musim 2024/2025 ini.
Arne Slot sendiri mengakui bahwa Newcastle bukan lawan yang bisa dianggap remeh oleh Liverpool. Terutama ia menilai ada pemain yang benar-benar bakal jadi ancaman bagi timnya.
Simak komentar lengkap Slot di bawah ini.
Penyerang yang Berbahaya

Dalam konferensi persnya sebelum laga, Slot membeberkan siapa pemain Newcastle yang bakal jadi ancaman nyata bagi The Reds.
Pelatih Liverpool itu tidak ragu menyebut bahwa striker The Magpies, Alexander Isak bakal jadi teror yang menakutkan untuk timnya.
"Alexander Isak adalah pemain yang sangat penting di Newcastle, dan ia adalah ancaman yang luar biasa berbahaya bagi kami," buka Slot.
Kecepatan Mematikan

Lebih lanjut, Slot mencoba mengidentifikasikan apa yang membuat Isak begitu berbahaya bagi timnya.
Ia menyebut bahwa striker Timnas Swedia itu punya kecepatan yang luar biasa dan itu bakal merepotkan lini pertahanannya.
"Dia sangat berbahaya. Dia punya kecepatan yang setara dengan para penyerang PSG yang kami hadapi di hari Selasa kemarin," ujar sang manajer.
Akhiri Dahaga

Tidak hanya Liverpool, Newcastle juga berambisi besar untuk memenangkan trofi juara Carabao Cup ini.
The Magpies terakhir kali memenangkan trofi juara di tahun 2017 silam saat mereka memenangkan Championship sehingga mereka ingin memenangkan turnamen ini.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Punya Striker Incaran Baru, Tapi Merekrutnya Sepertinya Bakal Susah
Liga Inggris 12 Maret 2025, 07:59
-
Arsenal Diminta Tidak Rekrut Alexander Isak, Kenapa Tuh?
Liga Inggris 12 Maret 2025, 05:52
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR