Coquelin mengalami cedera kala kalah 1-2 dari West Brom pekan lalu dan ia disebut harus menjalani 12 pekan pemulihan agar kondisi ligamen lututnya kembali seperti semula.
Flamini bermain menggantikan posisi sang gelandang kala Arsenal menang 3-0 atas Dinamo Zagreb pekan ini, dan ia mengaku siap melakukan hal yang sama di beberapa pekan mendatang.
"Saya punya kans kembali ke tim inti dan saya akan membuktikan bahwa saya memang pantas. Musim kompetisi selalu berjalan cukup lama, jadi ini bagian dari permainan," tutur Flamini pada reporter.
"Kadang Anda harus menerima hanya duduk di bangku cadangan, dan kadang Anda akan mendapat kesempatan membuktikan diri.
"Jika Anda tidak bermain setiap pekan, itu sulit. Namun Anda akan jauh lebih percaya diri dan berada dalam kondisi fisik yang bagus jika terus mendapat kesempatan. Ini bagus untuk saya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 26 November 2015, 19:45

-
Jenas Sanjung Performa Campbell Kontra Zagreb
Liga Champions 26 November 2015, 19:08
-
Liga Inggris 26 November 2015, 18:39

-
Ingin Juara Premier League, Arsenal Mesti Konsisten
Liga Inggris 26 November 2015, 18:35
-
Jenas Minta Wenger Mainkan Chambers Sebagai Gelandang
Liga Inggris 26 November 2015, 18:14
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR