City sudah lama memantau perkembangan pemain 19 tahun tersebut di Palmeiras. Ketika sudah mendapatkan tanda tangan Jesus, City kabarnya akan langsung meminjamkannya kepada salah satu klub di Brasil karena ia masih terkendala dengan izin kerja di Inggris.
Saat ini, Jesus masih tergabung dalam skuat timnas Brasil U-23 untuk menjalani Olimpiade di negaranya sendiri. Ia ingin menyabet medali emas namun ia menyatakan masa depannya di level klub akan segera ditentukan.
"Masa depan saya akan segera ditetapkan, keluarga, perwakilan saya dan Palmeiras tahu ke mana keinginan saya. Fokus saya untuk tim nasional, yakni medali emas," ujar Jesus seperti dikutip dari Goal Internasional.
"Negosiasi hampir selesai, tapi fokus saya saat ini di sini," sambungnya.
Fox Sport Brasil juga membenarkan bahwa rencana transfer Jesus ke Etihad sudah mencapai kesepakatan.
BREAKING NEWS: Em entrevista, Gabriel Jesus admite estar com tudo acertado com o Manchester City.
— FOX Sports Brasil (@FoxSports_br) July 28, 2016
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terdepak Dari Man City, AS Roma Siap Tampung Samir Nasri
Liga Inggris 29 Juli 2016, 19:55
-
Guardiola Balas Cercaan Ribery Dengan Cinta
Liga Eropa Lain 29 Juli 2016, 17:39
-
MU Ternyata Tidak Pernah Tawar Gabriel Jesus
Liga Inggris 29 Juli 2016, 12:56
-
City Kini Buru Tanda Tangan Ramsey
Liga Inggris 29 Juli 2016, 11:35
-
Juventus Tidak Berminat Jual Leornardo Bonucci
Liga Italia 29 Juli 2016, 10:05
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR