Schweinsteiger belum lama ini menyelesaikan transfernya ke United dan mengikat kontrak tiga tahun, usai resmi meninggalkan Bayern Munchen.
Pemain berusia 30 tahun tersebut hanya bermain sebagai starter di 15 laga Bundesliga usai membantu Jerman memenangkan Piala Dunia musim panas lalu.
"Semuanya tengah baik-baik saja dan saya tidak sabar lagi memberikan yang terbaik untuk Manchester United dan saya amat senang berada di sini," tutur Schweinsteiger pada MUTV.
"Tentu saja saya mengalami Piala Dunia yang amat sulit, jadi setelah itu saya mengalami cedera hingga akhir Oktober. Namun kemudian saya menjalani pekan yang luar biasa bersama Bayern, saya tidak cedera dan merasa hebat sekarang," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Higuain Bingung Dengan Sikap Presiden Napoli
Liga Italia 14 Juli 2015, 22:53
-
Andai Tinggalkan Manchester United, Rafael Pilih Tim Italia
Liga Inggris 14 Juli 2015, 21:36
-
Raheem Sterling dan Mega Transfer Lainnya di Premier League
Editorial 14 Juli 2015, 20:49
-
'Bila Inginkan Lewandowski, MU Harus Keluarkan 50 Juta Euro'
Liga Inggris 14 Juli 2015, 20:00
-
MU Pinang Nicolas Gaitan Jika Di Maria Pergi
Liga Inggris 14 Juli 2015, 19:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR