Menurut Express, Galatasaray siap menawar Lucas senilai £2,5 juta. Peluangnya diyakini sama sekali tidak tertutup rapat.
Pasalnya, Liverpool memiliki stok pemain tengah yang cukup melimpah. Semakin sulit baginya untuk mendapatkan tempat utama.
Memperkuat Liverpool sejak 2007, kontrak Lucas di Anfield akan habis pada 30 Juni 2017.
Galatasaray menyiapkan tawaran £2,5 juta. Namun, angka itu diperkirakan tidak bakal cukup untuk merayu Liverpool agar melepasnya.
Dari data Transfermarket, Lucas saat ini harga jualnya berada di kisaran £10,2 juta. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ings Pelajari Metode Klopp Dari Pinggir Lapangan Saat Cedera
Liga Inggris 19 Juli 2016, 22:54
-
Ini Jadinya Kalau Pesepakbola Terkenal Berubah Menjadi Pokemon
Open Play 19 Juli 2016, 16:28
-
Everton Ramaikan Perburuan William Carvalho
Liga Inggris 19 Juli 2016, 15:41
-
Galatasaray Siap Tawar Lucas Leiva
Liga Inggris 19 Juli 2016, 14:53
-
Dortmund Beri Lampu Hijau ke Liverpool Untuk Blaszczykowsky
Liga Inggris 19 Juli 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR