Bola.net - - Situasi galau yang dirasakan Dimitri Payet di West rupanya mengundang komentar dari legenda WWE yang juga dikenal sebagai fans The Hammers, Triple H.
Sebelumnya manajer West Ham, Slaven Bilic menyatakan Payet sudah tidak ingin bermain untuk timnya, dan ingin dijual ke klub lain di bursa transfer Januari ini.
"Lihat, Dimitri, jika Anda ingin menjadi orang jahat maka datang dan bicaralah kepada saya. WWE adalah tempat menjadi orang jahat jadi jika Anda ingin melakukan itu, saya bisa membuat Anda menjadi orang jahat," ujar Triple H kepada LAD Bible.
"Tapi jika itu adalah saya, saya akan tetap melakukan apa yang Anda lakukan. Jadilah pemimpin, bekerja keras dan tunjukkan mengapa Anda siapa Anda dan cara terbaik melakukannya adalah dengan membawa orang di sekitarmu dan bangkitkan mereka dan jadikan mereka terbaik yang mereka bisa. Jadilah dirimu sendiri, jadilah pemimpin dan bawa anak-anak ini untuk menang, itulah yang harus Anda lakukan," lanjutnya.
Kubu West Ham sendiri sudah menegaskan bahwa mereka tak akan melepas Payet ke klub lain, setidaknya pada Januari ini.
Jangan Lewatkan!
- Liverpool Ramaikan Perburuan Payet
- Wenger Setuju Jika Bursa Transfer Januari Disebut Pemicu Masalah Payet
- Wenger Doakan Masalah West Ham dan Payet Segera Tuntas
- Chelsea Coba Dekati Dimitri Payet
- Ada Arsenal di Balik Manuver Payet?
- Tottenham Tak Ikut Campur Masalah Payet
- Bilic: Payet Minta Pindah, Saya Marah!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Costa Diprediksi Segera Kembali ke Tim Inti Chelsea Pekan Depan
Liga Inggris 15 Januari 2017, 23:51
-
Eks bomber Chelsea: Costa Vital Bagi The Blues
Liga Inggris 15 Januari 2017, 23:19
-
Arsenal dan Man City Berebut 'New Balotelli'
Liga Inggris 15 Januari 2017, 23:16
-
Tanpa Costa, Conte Masih Punya Plan B
Liga Inggris 15 Januari 2017, 23:09
-
Milner Optimis Liverpool Bisa Hajar MU
Liga Inggris 15 Januari 2017, 22:14
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR