
Keyakinan itu dihembuskan mantan striker Setan Merah, Andy Cole. Ia merasa pondasi yang sudah dibentuk Ferguson sedemikian kuat sehingga mereka punya keuntungan dibanding sesama rival yang juga berganti manajer macam Manchester City dan Chelsea.
"Ini bakal jadi musim yang spesial karena setiap tim sudah berubah. Namun dalam satu hal, tak ada yang berubah di Manchester United. Setiap musim mereka harus membuktikan jika merekalah tim terbaik. Ini hanya satu tantangan lainnya," ujar pria 41 tahun yang kini menjabat pelatih Huddersfield Town itu.
Cole menambahkan, "United boleh saja kehilangan manajer, tapi para pemain harus mengatakan pada diri sendiri jika semua tak tergantung padanya, namun pada tim. Saya tak ragu Moyes bakal melakukan tugas yang sangat baik dan memenangi sesuatu secepat mungkin," imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petinggi United Terbang Pulang Untuk 'Transfer Penting'
Liga Inggris 17 Juli 2013, 23:00 -
Barca, PSG dan United Rebutan Marquinhos
Liga Champions 17 Juli 2013, 21:32 -
Chelsea Akui Tawar Rooney Dari United
Liga Inggris 17 Juli 2013, 20:30 -
Tawaran Chelsea Untuk Rooney Ditolak United
Liga Inggris 17 Juli 2013, 19:30 -
De Gea Rayu Fabregas Untuk Bergabung ke Old Trafford
Liga Inggris 17 Juli 2013, 18:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Sevilla vs Barcelona 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 14:58 -
Florian Wirtz di Liverpool: Pemain yang Belum Meyakinkan, tapi Pantas Ditunggu?!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:58 -
Bukan Cuma Minta Maaf, Korea Selatan Rombak Total Regulasi Program Adopsi Internasional
News 3 Oktober 2025, 14:44 -
Prediksi Fiorentina vs AS Roma 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 14:28 -
Meski Bersinar di Crystal Palace, Oliver Glasner Dinilai Tak Cocok untuk MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 14:26
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR