Bola.net - - Raksasa EPL, Arsenal dikabarkan ingin memperkuat lini tengahnya pada musim panas ini. The Gunners dikabarkan akan mencoba merekrut Gelandang Nice, Jean Michael Seri pada bursa transfer kali ini.
Gelandang berusia 25 tahun ini memang tampil memikat bersama Nice musim lalu. Ia berhasil mencetak 7 gol dan 9 assist bagi Nice, sehingga klub asal Prancis itu bisa berlaga di Liga Champions musim depan.
Gelandang Timnas Pantai Gading ini kerap dikabarkan akan bergabung dengan AS Roma. Namun tim asal Italia itu dikabarkan enggan membayar klausul rilis sang pemain yang mencapai 40 Juta Euro sehingga mereka dikabarkan akan mundur dari perburuan sang pemain.
Jean Michael Seri
Menurut laporan yang dilansir The Guardian, kondisi tersebut akan coba dimanfaatkan oleh Arsene Wenger. Pelatih asal Prancis itu dikabarkan akan mencoba mendaratkan sang pemain ke Emirates Stadium pada bursa transfer kali ini.
Kubu Arsenal dijadwalkan akan segera bernegosiasi dengan pihak Nice untuk transfer sang pemain. The Gunners disebut akan meminta Nice menurunkan harga sang pemain agar proses transfer itu berjalan dengan lancar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alexis Sanchez Terlalu Tua dan Mahal Bagi Bayern
Liga Eropa Lain 29 Juni 2017, 19:03
-
Bellerin Abaikan Deadline dari Barcelona
Liga Spanyol 29 Juni 2017, 16:20
-
Gelandang Nice Ini Masuk Radar Arsenal
Liga Inggris 29 Juni 2017, 12:10
-
Martial Bantah Akan Tinggalkan MU
Liga Inggris 29 Juni 2017, 11:50
-
Lemar Lepas, Arsenal Fokus Buru Mahrez
Liga Inggris 29 Juni 2017, 09:20
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR