Bola.net - - Gelandang West Brom, Gareth Barry, mengakui bahwa ia kecewa dengan beberapa keputusan yang dibuat wasit, usai timnya kalah dari .
Pemain 36 tahun mencatat sejarah di Premier League semalam, dengan mencatat penampilannya yang ke-633, melewati rekor legenda Manchester United, Ryan Giggs, sebagai pemain yang paling sering tampil di kompetisi tertinggi Inggris.
Namun hasil akhir laga tak membuat Barry bangga, di mana dua gol Alexandre Lacazette membuat Arsenal menang 2-0 di Emirates.
Secara kontroversial, Baggies tak mendapat penalti di menit ke-8 usai Shkodran Mustafi menjatuhkan Jay Rodriguez di kotak terlarang.
"Akan hebat jika kami pulang dengan hasil positif, namun kami tak bisa meminta tim berusaha lebih keras," tutur Barry di BBC Sport. "Rekan-rekan di lini depan sudah menciptakan banyak masalah untuk mereka, kecewa dengan beberapa keputusan yang tak memihak kami. Namun ada banyak hal positif yang bisa kami petik."
Selebrasi pemain Arsenal saat lawan Koln.
Ketika ditanya soal keberhasilannya memecahkan rekor Giggs, eks Manchester City mengatakan: "Itu adalah sesuatu yang berbeda, karena saya mendapat banyak perhatian media. Akan hebat untuk melupakan semua pembicaraan soal ini. Saya tidak benar-benar memikirkan soal itu. Anda harus berkonsentrasi pada apa yang tengah anda lakukan."
The Baggies kini tengah duduk di peringkat 12 klasemen sementara liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Henry Terkait Persaingan Ibrahimovic dan Lukaku
Liga Inggris 26 September 2017, 22:26
-
Henry Terkesima Melihat Gol Morata ke Gawang Stoke
Liga Inggris 26 September 2017, 21:19
-
Aguero Diklaim Paling Sulit Dimatikan Ketimbang Kane, Lukaku dan Morata
Liga Inggris 26 September 2017, 20:15
-
Henry Puji Reaksi Lacazette di Pertandingan Lawan West Brom
Liga Inggris 26 September 2017, 17:01
-
'West Brom Tak Dapat Penalti Karena Kesalahan Mereka Sendiri'
Liga Inggris 26 September 2017, 14:25
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR