
Saat ini Gerrard tengah berpacu dengan waktu untuk memulihkan kondisinya sebelum Premier League digulirkan. Sang kapten menegaskan bahwa dirinya saat ini telah semakin kuat dan mengincar kesempatan tampil dalam pertandingan pembuka liga melawan Stoke City.
Pemain berusia 33 tahun tersebut telah mulai diturunkan di laga pramusim dan bahkan mencetak gol saat The Reds menggulung Thailand XI tiga gol tanpa balas.
"Saya masih mengalami sedikit masalah dengan bekas luka operasi dan lain-lain, namun saya ingin bermain sebanyak yang bisa saya dapatkan. Saya telah melahap 95 persen porsi latihan sejauh ini," Gerrard berkata optimis.
One club man ini juga mengakui bahwa jadwal tur pramusim The Reds di Asia cukup melelahkan dirinya dan juda rekan-rekan. Meskipun begitu, Gerrard cukup puas dengan perkembangan klubnya dalam rangkaian kegiatan pramusim dan tidak sabar lagi menyongsong laga pertama Premier League.
"Sebagai pemain, saya harus mengakui bahwa tahun ini tur pramusim cukup melelahkan. Latihan terasa sulit, kami mengalami jetlag, dan terkadang kami harus mencuri waktu tidur.
"Kami memiliki beberapa sisa pertandingan persahabatan lagi, namun fokus kami saat ini sudah mulai tertuju pada Stoke yang menjadi lawan kami di laga pertama liga." [initial]
(tds/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fans Liverpool Thailand Ejek United Dengan Tragedi Munich
Bolatainment 29 Juli 2013, 20:31
-
Pepe Reina Ingin ke Barca, Malah Diusir ke Napoli
Liga Champions 29 Juli 2013, 19:50
-
Liverpool Masuk Perburuan Melgarejo
Liga Inggris 29 Juli 2013, 19:10
-
Gerrard Akui Tur Pramusim Bikin Liverpool Kelelahan
Liga Inggris 29 Juli 2013, 17:50
-
Rodgers: Suarez Sengaja Tak Diforsir di Laga Pra Musim
Liga Inggris 29 Juli 2013, 17:10
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR