Pemain berusia 34 tahun itu akan meninggalkan The Reds pada akhir musim ini. Setelah itu Gerrard akan memulai petualangan baru di Amerika Serikat bersama LA Galaxy.
"Ini akan sulit untuk pergi. Menarik mengetahui saya akan mencoba sesuatu yang berbeda, bermain di liga lain dan melihat negara besar seperti Amerika. Pada saat yang sama, saya emosional dan saya tahu beberapa pekan terakhir ini akan sulit," kata Gerrard kepada majalah resmi klub.
Gerrard lebih lanjut menegaskan bahwa meninggalkan Liverpool bukan berarti hubungannya dengan klub menjadi berakhir. Ia berharap masih punya kesempatan kembali ke Liverpool suatu saat nanti.
"Hubungan saya dengan Liverpool tidak berakhir. Saya berharap bisa kembali ke klub dalam kapasitas yang lain satu hari nanti. Jika tidak bisa, maka saya akan selalu kembali sebagai pendukung."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Collymore Sarankan MU Pasang Depay di Kanan
Liga Inggris 7 Mei 2015, 23:31
-
Collymore Sebut Depay Cocok Bermain di EPL
Liga Inggris 7 Mei 2015, 23:09
-
Presiden Sampdoria Ingin Duetkan Balotelli Dengan Eto'o
Liga Italia 7 Mei 2015, 22:53
-
Gerrard Galau Akan Segera Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 7 Mei 2015, 20:54
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR