Menurut laporan yang diturunkan oleh The Sun, kapten Liverpool tersebut enggan menerima penawaran senilai 18 juta poundsterling yang bakal membuatnya melanjutkan karir di Timur Tengah.
Legenda Liverpool itu memang rencananya bakal meninggalkan Anfield di musim panas mendatang.
Klub raksasa setempat, Al Gharafa, yang bermarkas di Doha, sebelumnya berharap bisa mengikat Gerrard dengan kontrak yang bernilai tak kurang dari 170.000 poundsterling per pekan.
Namun Gerrard, yang kini sudah berusia 34 tahun, menolak kesempatan tersebut dan dikabarkan bakal condong untuk bermain di MLS bersama LA Galaxy, tak lama usai kontraknya di Liverpool berakhir. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Steven Gerrard Selangkah Lagi Gabung LA Galaxy
Liga Inggris 6 Januari 2015, 23:51
-
Shearer: Liverpool Tak Berusaha Keras Mempertahankan Gerrard
Liga Inggris 6 Januari 2015, 20:00
-
Cetak Brace, Lucas Leiva Puji Kualitas Gerrard
Liga Inggris 6 Januari 2015, 18:55
-
Rodgers Ingin Beri Kado Spesial Untuk Perpisahan Gerrard
Liga Inggris 6 Januari 2015, 18:39
-
'Liverpool Bakal Kacau Ditinggal Gerrard'
Liga Inggris 6 Januari 2015, 18:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR