Menjuarai FA Cup adalah target realistis yang bisa raih The Reds untuk melepas kepergian Gerrad dari Anfield. Tak hanya itu trofi tersebut bisa menjadi kado ulang tahun yang indah bagi Gerrard karena laga final bertepatan dengan bertambahnya usia menjadi 35.
"Tentunya gelar juara akan menjadi kado indah. Tak ada kado lain yang lebih indah. Untuknya sendiri, gelar juara ini akan menjadi kado perpisahan indah buatnya," ujar Rodgers di situs resmi klub.
"Tim ini masih sangat fokus dan kami sudah memainkan sepakbola yang bagus di lapangan yang kurang baik. Rencananya adalah mendapatkan trofi juara dan jika kami bisa melakukannya, tentunya hal itu akan sangat spesial."
Liverpool sendiri baru saja melewati hadangan Wimbledon dengan skor 2-1 di putaran ketiga FA Cup dan selanjutnya mereka akan menantang Bolton Wanderers.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Steven Gerrard Selangkah Lagi Gabung LA Galaxy
Liga Inggris 6 Januari 2015, 23:51
-
Shearer: Liverpool Tak Berusaha Keras Mempertahankan Gerrard
Liga Inggris 6 Januari 2015, 20:00
-
Cetak Brace, Lucas Leiva Puji Kualitas Gerrard
Liga Inggris 6 Januari 2015, 18:55
-
Rodgers Ingin Beri Kado Spesial Untuk Perpisahan Gerrard
Liga Inggris 6 Januari 2015, 18:39
-
'Liverpool Bakal Kacau Ditinggal Gerrard'
Liga Inggris 6 Januari 2015, 18:20
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR