Kepergian RVP saat menjelang berlangsungnya musim 2012/13 membuat Giroud, yang didatangkan dari Montpellier di awal bursa transfer, sering dianggap sebagai pengganti Van Persie di Emirates.
Pasalnya, reputasi Giroud bersama Montpellier di Ligue 1 musim lalu cukup mengejutkan, setelah berhasil merengkuh gelar domestik yang pertama sepanjang sejarah klub.
Menurut Gervinho, meski Giroud tampak termotivasi dengan statusnya di Emirates, namun ia justru khawatir rekan barunya justru mengalami tekanan dan gagal beradaptasi.
"Giroud sangat termotivasi, tetapi saya pikir ia seharusnya tidak diberi tekanan sebesar itu. Menggantikan seseorang yang telah mencetak 30 gol musim lalu bukanlah hal yang mudah," tegas Gervinho.
"Ia tidak akan menyelesaikan masalah dalam waktu dekat, ia membutuhkan waktu. Jika Arsene Wenger memboyongnya ke Arsenal, itu berarti ia berkualitas. Giroud masih butuh waktu untuk beradaptasi."
Sampai berlangsungnya dua laga perdana The Gunners di Premier League, klub asal London itu belum juga berhasil mencetak gol. Kedua pertandingan menghadapi Sunderland dan Stoke City hanya berakhir dengan skor 0-0. (sw/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arteta: Van Persie Tak Tergantikan
Liga Inggris 28 Agustus 2012, 18:09
-
Arsenal Sedang Pantau Mamadou Sakho
Liga Inggris 30 Juli 2012, 15:16
-
Ganz: Hanya Van Persie Pengganti Ideal Ibra
Liga Italia 20 Juli 2012, 10:53
-
Video: 5 Gol Terbaik Robin Van Persie
Open Play 10 Juli 2012, 02:13
-
Wenger: Kami Akan Pertahankan Van Persie Berapapun Harganya
Liga Inggris 4 Juli 2012, 00:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR