Bola.net - - Sebuah kabar buruk datang bagi . Mereka kemungkinan besar tidak bisa memainkan bek mereka, Kierran Gibbs pada partai final FA Cup akhir pekan nanti.
Seperti yang sudah diketahui, The Gunners berpeluang untuk menutup musim mereka dengan trofi. Mereka akan berhadapan dengan Chelsea di FInal FA Cup yang dijadwalkan digelar pada akhir pekan nanti.
Pada laga nanti Arsenal sejatinya menjadi kubu yang tidak begitu diunggulkan. Hal ini dikarenakan Chelsea datang ke Wembley dengan status sebagai juara EPL musim ini, sehingga The Gunners butuh berada dalam kondisi terbaik mereka untuk meladeni permainan sang juara Inggris tersebut.
Kieran Gibbs
Namun menurut laporan yang dilansir Telegraph Arsenal akan semakin kesulitan pada partai final FA Cup nanti. Pasalnya mereka kemungkinan besar tidak akan diperkuat oleh Kierran Gibbs yang baru-baru ini dikabarkan mengalami cedera paha.
Absennya Gibbs ini menajdi kehilangan yang besar bagi Arsenal. Pasalnya bek Timnas Inggris ini memainkan peran yang penting di skema tiga bek yang diusung oleh Wenger selama beberapa pekan terakhir.
Namun Wenger sendiri dikabarkan masih belum menutup pintu bagi Gibbs di final FA Cup nanti. Ia disebut akan menunggu sampai detik-detik terakhir sebelum memutuskan meninggalkan Gibbs dari susunan timnya pada akhir musim nanti.
Baca Juga:
- Barca Kembali Coba Dekati Bellerin
- Mertesacker: Ketidakpastian Wenger Tak Bisa Dijadikan Alasan
- Hulk Masuk Dalam Rencana Transfer Arsenal
- Lovren: Liverpool Tidak Puas Cuma di Peringkat Empat
- Eks Arsenal Ini Penasaran Dengan Sepak Terjang Liverpool Musim Depan
- Musim Depan, Chelsea Diminta Perkuat Tiga Area Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengejutkan Jika Arsenal Bisa Kalahkan Chelsea di Final FA Cup
Liga Inggris 25 Mei 2017, 23:39
-
Willian Ingin Akhiri Musim Dengan Raih Dobel Gelar
Liga Inggris 25 Mei 2017, 21:16
-
Willian Tidak Tertarik Untuk Bereuni Dengan Mourinho
Liga Inggris 25 Mei 2017, 20:50
-
Tolak Chelsea, Morata Pilih Gabung Milan
Liga Italia 25 Mei 2017, 18:28
-
Penuh Energi, Kante Disebut Mirip Bulldog
Liga Inggris 25 Mei 2017, 18:04
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR