Pria Wales sudah bekerja bersama pemain Inggris ketika ia masih menjadi asisten Louis van Gaal di United, dan sempat melihatnya mencoba bangkit dari cedera patah tulang yang dialami di pertandingan melawan PSV musim lalu.
Shaw sendiri akhirnya mampu pulih sepenuhnya dan diturunkan oleh manajer Jose Mourinho sebagai starter di tiga laga kompetitif terakhir yang dimainkan klub.
"Ia mengalami cedera yang mengerikan, namun dengan semua latihan yang ia lakukan di gym, latihan yang ia lakukan dengan pelatih fisik, saya melihat sendiri betapa hebatnya kekuatan fisik yang ia miliki," tutur Giggs pada Sky Sports.
"Ia diminta untuk melakukan latihan tekanan dengan beban 120 kilogram - mudah baginya."
"Ia juga diminta mengangkat beban yang luar biasa - itu juga mudah."
"Dan saya kira ia tidak pernah mengangkat beban seumur hidupnya, jadi itu menunjukkan talenta natural yang ia punya. Ia bisa merangsek ke kotak penalti dengan cepat, dan Old Trafford punya lapangan yang besar. Jadi ia bisa masuk ke kotak penalti dengan cepat, dan mampu mengubah situasi bertahan menjadi menyerang dan itulah yang bisa ia lakukan." [initial]
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU dan City Sama Tertarik dengan Wonderkid Caen
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:42
-
Tak Berani Mendekat, Arsenal Percaya Fonte Menuju MU
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 22:30
-
Southampton Khawatir Fonte Sudah Condong MU
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 15:17
-
Rodgers: Schweinsteiger Tak Bisa Berlari!
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 14:55
-
Usai Debut MU, Pogba Kembali ke Prancis
Liga Inggris 23 Agustus 2016, 14:52
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR