United memang tampil cukup gemilang pada paruh musim pertama Premier League 2012/13 ini. Alhasil mereka pun sukses berada di puncak dan mampu unggul cukup jauh dari rival terdekat mereka, Manchester City yang kini duduk di peringkat kedua.
Meski begitu Giggs tidak ingin timnya terlena dengan perolehan tersebut. Pasalnya, mereka sama sekali belum menjuarai suatu turnamen. Selain itu, pemain asal Wales ini tidak ingin MU kembali terpeleset seperti musim lalu kala dengan mudah membuang-buang keunggulan delapan poin yang mereka miliki.
"Kami unggul delapan poin dengan jumlah pertandingan yang lebih sedikit musim lalu dan dan itu sama sekali tidak cukup," tutur pemain veteran Setan Merah tersebut.
Giggs mengaku senang dengan keunggulan tersebut. Akan tetapi, ia juga menilai bahwa timnya masih berada di separuh perjalanan dan masih ada banyak pertandingan berat yang menanti mereka guna meraih gelar ke-20 Premier League musim ini. (bft/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: Gelar Juara EPL Akan Ditentukan RVP
Liga Inggris 1 Januari 2013, 20:00 -
Giggs Tidak Ingin Terlena Dengan Keunggulan MU
Liga Inggris 1 Januari 2013, 19:15 -
Mancini: Sheikh Mansour Tak Izinkan Balotelli Dijual
Liga Inggris 1 Januari 2013, 19:00 -
Data dan Fakta EPL Matchday 21: Manchester City vs Stoke
Liga Inggris 1 Januari 2013, 15:30 -
Preview: Manchester City vs Stoke, Misi Tempel Rival
Liga Inggris 1 Januari 2013, 14:30
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR