Giggs memutuskan pergi setelah klub bermarkas di Old Trafford tersebut menunjuk Jose Mourinho sebagai pelatih baru. Hal ini mengakhiri kebersamaan Giggs selama 29 tahun sebagai pemain dan pelatih.
Ketika Sir Alex Ferguson pensiun tiga tahun lalu, Giggs mendapat jabatan sebagai staf pelatih. Ia juga sempat menjadi kepala pelatih ketika David Moyes lengser. Pada era Louis van Gaal, ia menjadi asisten selama dua musim.
"Ini sangat menarik bagi saya. Dalam karier, saya tak pernah melihat ke belakang. Saya selalu menatap ke depan," ucap Giggs seperti dikutip The Mirror.
"Saya menikmati dua tahun terakhir sebagai pelatih dan saya ingin melanjutkan itu," sambungnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Bahagia Sambut Mkhitaryan di MU
Liga Inggris 6 Juli 2016, 22:26
-
Henrikh Mkhitaryan Resmi Jadi Skuat MU
Liga Inggris 6 Juli 2016, 22:13
-
Mickey Thomas Ingin Bale Bermain di MU
Liga Inggris 6 Juli 2016, 21:46
-
Liga Inggris 6 Juli 2016, 20:53

-
Mourinho Janjikan Banyak Variasi Taktik di MU
Liga Inggris 6 Juli 2016, 15:30
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR