Bola.net - - Olivier Giroud mengakui bahwa ia akan mempertimbangkan hengkang dari di Januari guna memperbesar kansnya bermain di Piala Dunia.
Pemain Prancis mencetak gol untuk Gunners di pertandingan terakhir mereka, namun sekali lagi hanya duduk di bangku cadangan ketika duel melawan Southampton di Premier League dimulai.
Setelah mencetak 17 gol sebagai pemain pengganti, Giroud menegaskan bahwa dirinya adalah pemain vital untuk Arsenal. Namun pria 31 tahun bertekad ingin mencari jatah main reguler.
Hal tersebut bisa memaksanya hengkang dari Emirates tahun depan, usai sebelumnya diminati oleh Marseille dan Everton.
Olivier Giroud
"Saya dinanti Piala Dunia, saya terus memikirkannya tiap pekan, tiap hari. Setiap kali berada di atas lapangan, saya merasa harus lebih tajam demi Piala Dunia," tuturnya di L'Equipe.
"Saya tidak pergi musim panas lalu karena kesempatan yang ada kurang menarik. Namun pada akhirnya, bahkan di Januari sekalipun, saya harus kembali mempertimbangkan itu. Tidak akan mudah menemukan solusi yang tepat, namun kami akan coba terus mencarinya."
Giroud sendiri mengakui bahwa manajer Didier Deschamps sempat memintanya tidak meninggalkan klub.
"Pelatih biasanya sering memperingatkan saya untuk tidak melakukan itu. Dia memberitahu saya banyak hal yang logis. Dia ingin saya lebih sering bermain."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tawuran di Derby Manchester, Wenger Minta Tiru Budaya Sumo
Liga Inggris 12 Desember 2017, 23:35
-
Sanchez dan Ozil Berakhir di Januari? Wenger Tetap Woles
Liga Inggris 12 Desember 2017, 20:36
-
Arsenal Sudah Sepakati Transfer N'Zonzi
Liga Inggris 12 Desember 2017, 18:01
-
Dortmund Jadikan Giroud Pengganti Aubameyang
Liga Spanyol 12 Desember 2017, 15:40
-
Data dan Fakta Premier League: West Ham vs Arsenal
Liga Inggris 12 Desember 2017, 14:59
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR