Bola.net - - Olivier Giroud mengaku tidak yakin dirinya bisa terus menyelamatkan tiap pekan.
Giroud terus mencetak gol penting untuk timnya dalam beberapa pekan terakhir.
Usai mengalami cedera pasca Euro 2016, sang pemain absen di pra-musim dan pekan-pekan awal Premier League, memaksa Arsene Wenger memainkan Alexis Sanchez sebagai striker.
Giroud sendiri lantas kesulitan untuk menembus tim utama, namun perannya justru semakin penting karena ia sukses mencetak gol di empat pertandingan terakhir yang dimainkan oleh tim London Utara di liga.
"Ketika anda punya waktu untuk menunjukkan apa yang bisa anda lakukan di atas lapangan, itu lebih baik untuk seorang striker. Saya ingin terus seperti itu dan terus bermain amat efisien," tutur Giroud menurut Express.
"Saya selalu mencoba memberikan sesuatu untuk tim dan saya amat puas bisa mencetak gol penting, terutama di menit-menit akhir dalam sebuah pertandingan."
"Namun seperti yang saya bilang sebelumnya, kami harus lebih kuat di awal pertandingan, karena saya tidak akan mencetak gol menit-menit akhir tiap pekan!"
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jenkinson Batal Pindah ke Palace
Liga Inggris 19 Januari 2017, 22:55
-
Mertesacker Kembali Merumput Dua Pekan Lagi
Liga Inggris 19 Januari 2017, 21:40
-
Arsenal Beri Per Mertesacker Kontrak Baru
Liga Inggris 19 Januari 2017, 21:25
-
Wenger Yakin Sebagian Besar Pemain Top Eropa Tak Akan Tergoda Pindah ke Tiongkok
Liga Inggris 19 Januari 2017, 20:57
-
Wenger: Anda Tak Bisa Bersaing Dengan Kekuatan Uang Klub Tiongkok
Liga Inggris 19 Januari 2017, 20:25
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR