
The Reds sudah diganjar penalti tiga kali musim ini namun belum satupun mendapatkannya.
Mereka mengklaim Daniel Agger dijatuhkan bek Villa, Ciaran Clark di kotak terlarang dalam situasi sepak pojok. Namun wasit Neil Swarbrick mengabaikannya. Liverpool dipaksa takluk 2-3 dalam laga tersebut dan Johnson hanya bisa mengeluh karena merasa mereka telah diperlakukan tak adil.
"Ada satu klaim penalti atas Daniel serta satu di mana saya dilanggar. Joe Allen pun dihukum atas hal yang sama pekan lalu. Saya tak tahu harus berbuat apa. Mungkin kami satu-satunya tim di dunia yang tak mendapat hadiah penalti musim ini. Kami jelas berhak mendapat itu, namun atas alasan tertentu hal itu tak diberikan," sesalnya. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Glen Johnson Gusar Liverpool Tak Pernah Dihadiahi Penalti
Liga Inggris 17 Desember 2012, 15:51
-
Bandrol Asli Torres Tak Sampai £50 Juta
Liga Inggris 17 Desember 2012, 13:40
-
David Villa Kembali Terhubung ke Anfield
Liga Spanyol 17 Desember 2012, 13:15
-
Bola Dunia Lainnya 16 Desember 2012, 23:22

-
Rodgers Akui Liverpool Lewatkan Momentum Unggul
Liga Inggris 16 Desember 2012, 02:25
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR