
Bola.net - Awal musim 2022/23 berjalan sulit bagi Harry Maguire. Kapten Manchester United ini kalah bersaing dan justru lebih sering dicadangkan oleh Erik ten Hag.
Situasi Maguire sudah memburuk sejak musim lalu. Dia sering jadi kambing hitam kekalahan tim. Performa Maguire juga tidak benar-benar meyakinkan.
Musim ini, Ten Hag datang membawa perubahan besar. Dia lebih memercayai duet Lisandro-Varane di jantung pertahanan MU. Artinya, Maguire harus rela dicadangkan.
Situasi ini tentu berada di luar dugaan Maguire. Kapten Inggris itu seharusnya jadi starter, tapi kini justru menghangatkan bangku cadangan.
Bukan cuma salah Maguire
ESPN melaporkan informasi dari sumber internal yang dekat dengan Maguire dalam tim. Menurut laporan tersebut, mereka yang dekat dengan Maguire merasa bahwa bek Inggris itu tidak sepenuhnya bersalah.
Memang performa Maguire kurang memuaskan, tapi situasi tersebut bukan karena kesalahannya sendiri, tim juga bermasalah.
"12 bulan terakhir tidak berjalan bagus bagi Harry, dan sayangnya dia juga tidak dibantu oleh orang-orang di sekitarnya, pelatih atau pemain," ujar sumber internal tersebut.
"Jadi, tidak bisa dihindari bahwa kepercayaan diri dan performanya menurun."
Kurang cepat?
Diduga salah satu masalah utama Maguire adalah kecepatan bermain. Ten Hag menuntut setiap pemainnya untuk bermain agresif dan terus berlari, Maguire tidak cukup bagus untuk hal tersebut.
Oleh sebab itu, sejauh ini duet Lisandro-Varane tampak lebih memuaskan bagi MU. Kombinasi dua bek tengah tersebut semakin padu, kesempatan Maguire semakin tipis.
Untungnya Maguire masih punya kesempatan di jeda internasional kali ini. Ada dua pertandingan bersama Timnas Inggris, kesempatan untuk membuktikan diri.
Klasemen Liga Inggris
Sumber: ESPN, Express
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
- 7 Pemain Portugal dengan Rating Tertinggi di Premier League 2022/2023
- Terus Diubah-ubah, Ini Posisi Favorit Christian Eriksen di Manchester United
- Ronald Araujo Sanjung Habis Pemain Muda Manchester United Ini
- Dibandingkan dengan Paul Scholes, Christian Eriksen Tersanjung
- Manchester United Sodorkan Kontrak Baru untuk Marcus Rashford dan Diogo Dalot
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pujian Varane untuk Kiper AC Milan, Mike Maignan: Bikin Tenang
Liga Italia 22 September 2022, 23:24
-
Erik Ten Hag Gelar Rapat Penting dengan Manajemen MU Pekan Ini, Apa yang Dibahas?
Liga Inggris 22 September 2022, 22:16
-
Dukungan Moral Varane untuk Paul Pogba yang Sedang Terpuruk
Piala Dunia 22 September 2022, 21:59
-
Ini Saran Legenda Liverpool Agar Harry Maguire Kembali Moncer di MU
Liga Inggris 22 September 2022, 21:26
-
Wow! Manchester United Keluar Rp417 Milyar untuk Bayar Pesangon Solskjaer dan Rangnick
Liga Inggris 22 September 2022, 21:12
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR