Cruyff merupakan mantan pelatih Barcelona yang memberikan debut pada Guardiola di tim utama pada tahun 1990. Pelatih asal Belanda yang pernah menangani Ajax tersebut total telah mengumpulkan 36 gelar juara selama menjadi pemain dan pelatih.
Cruyff meninggal pada usia 68 tahun ini. Dalam peluncuran buku biografi tentang Cruyff, Guardiola mengungkapkan rasa terima kasih padanya.
"Dia [Cruyff] adalah sosok paling berpengaruh dalam sejarah sepakbola. Ia tak hanya mengubah satu klub, tapi dua klub," kata pelatih yang sekarang menangani Manchester City tersebut.
"Saya duduk di sini karena saya pernah bertemu dengannya. Jika tidak, semuanya tak akan jadi seperti ini," tandas Guardiola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Berhutang pada Johan Cruyff
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 23:57
-
Arsenal Ikut Terjun Dalam Perburuan Wonderkid Juventus
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 18:58
-
Stones: Persaingan di Timnas Inggris Sehat
Piala Dunia 6 Oktober 2016, 11:02
-
Lloris: Tottenham Selalu Lapar Kemenangan
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 10:55
-
Puyol: Gaya Guardiola Mulai Terlihat di Inggris
Liga Inggris 6 Oktober 2016, 10:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR